PT Holcim Hijaukan Nusakambangan

PT Holcim salah satu perusahaan semen terbesar di Indonesia , melakukan penghijauan di area bekas tambang dan lahan di pulau Nusa Kambangan di sekitar pabrik Cilacap , Jawa Tengah


Corporate Communication PT Holcim Indonesia Deni Nuryandain mengatakan "
PT Holcim saat ini memiliki ijin penambangan seluas 1.000 hektar, dari luas keseluruhan Pulau Nusakambanngan, seluas 11.500 hektar. "

Dari luas 1.000 hekatar tersebut , baru 122 yang baru di manfaatkan dan 50 hektar lagidi jadikan lahan tambang aktif, dan sisanya yang 888 hektar lagi masih terjaga rapih yang merupakah hutan blantara dan lahan tambang.

PT Holcim telah menghijaukan kembali, lahan tersebut sesuai dengan tanaman asli Pulau Nusa Kambangan. 500 batang pohon yang di tanam mulai dari tahun 2008 rata-rata sudah memiliki ketinggian 4 - 10 meter. Area tambang tersebut pun di sulap menjadi daerah yang hijau kembali seperti sedia kala adanya 
Disamping menghijaukan bekas area penambangan dan lahan baprik , PT Holcim memilik 3 ekor rusa jawa
di kebun buah pabrik seluas 4,5 hektar.

Upaya penghijauan pun membuahkan hasil yang sangat baik dan mendapat respon positif dari pemerintah , contohnya saja dengan 5 kali berturut-turut PT Holcim mendapatkan penghargaan Proper Hijau dari Kementrian Lingkungan Hidup


Dalam bagian lain Corporate Communication PT Holcim Deni Nuryuandain menambahkan "

sebagai bagian dari tanggungjawab sosial, PT Holcim Indonesia kini tengah mengembangkan budi daya jamur tiram bagi warga Jalan Pakis, Karangtalun, Cilacap. Hasilnya warga Karangtalun saat ini memiliki kegiatan bisnis baru,. Yakni budidaya jamur tiram. Komoditas jamur tiram saat ini harganya sedang tinggi dan saingan pun masih jarang "



#Ulasan :
   Jadi menurut saya , untuk holcim yang melakukan tanggung jawabnya terhadap ligkungan sudah tepat karena apa ? , karena penting untuk suatu perusahan yang berada di suatu daerah untuk memelihara daerah tersebut tetap seperti pertamakalinya.     Keseimbangan perlu di jaga , agar tidak ada yang merasa di rugikan baik dari perusahaan atau penduduk/lingkungan sekitarnya.
   Apabila perusahaan-perusahaan besar tidak ada tanggung jawab terhadap sosial / lingkungan akan berdampak tidak bagus untuknya , ambil contoh saja Global Warming . Asap dari mesin-mesin industri yang keluar dan memicu emisi gas CO2 ke atmosfer
   Mungkin dengan kejadian itu banyak yang menyadari pentingnya CSR, jadi keberlanjutan perusahaan akan terjamin apabila perusahaan memerhatikan tentang sosial dan lingkungan hidup. Dan akhirnya keberlanjutan dan kelestarian bumi akan terus hidup
Lajutkan Membaca...!!